top of page

RAIN SHELTER RENOVATION











Climate change causes strange natural phenomena. Although Indonesia is a tropical country with two seasons, the dry season and the rainy season, it is now difficult to predict. On our farm, the sun was scorching hot and the sky was clear when suddenly a strong storm struck, damaging our bamboo rain shelter.


Despite the significant difficulties brought on by climate change, we have received generous assistance from individuals in repairing the damage the storm caused. The Eka Tjipta Foundation's contribution in 2022 will aid in the repair of our rain shelter. This is obviously very useful because the TLF program relies heavily on this facility.


There are numerous advantages to using a rain shelter. The purpose of this Rain Shelter is to protect plants from excessive rainwater, preventing flowers from falling out and fruit from rotting. Humidity is also maintained to prevent disease outbreaks. This will allow us to increase our vegetable production.


________


Climate changes menampakan gejala alam yang aneh Kembali. Walaupun musim di Indonesia hanya ada musim panas dan hujan saja, namun sekarang sudah sulit untuk di prediksi. Disaat cuaca terang benderang dan matahari sangat terik di farm kami, tiba-tiba badai yang cukup kencang menghempas dan merusak rain shelter kami yang terbuat dari bambu.


Walaupun tantangan dari perubahan cuaca ini cukup berat, kami telah dibantu oleh pribadi-pribadi yang baik hati untuk memperbaiki kerusakan yang disebabkan oleh badai tersebut. Kontribusi Eka Tjipta Foundation di tahun 2022 ini, turut membantu dalam perbaikan rain shelter kami. Hal ini tentunya sangat berguna sekali karena fasilitas ini sangat membantu berjalannya program TLF.


Banyak manfaat penggunaan rain shelter. Rain Shelter ini fungsinya adalah untuk melindungi tanaman dari air hujan yang berlebih sehingga bunga tidak rontok dan buah tidak busuk. Kelembapannya juga terjaga sehingga dapat mencegah serangan penyakit. Dengan ini, kami dapat meningkatkan produksi sayuran kami.

4 views

Recent Posts

See All

Comments


bottom of page